Faringitis atau disebut sebagai sakit tenggorokan adalah kondisi dimana adanya peradangan yang menyerang tenggorokan serta hulu tenggorokan penderita. Radang ini muncul akibat infeksi batkeri atau virus saat daya tahan tubuh melemah. Faringitis umumnya disebabkan oleh bakteri streptococcus dan pengobatan dengan menggunakan antibiotik hanya disarankan jika peradangan terjadi karena bakteri. Maka dari itu, penderita dianjurkan menggunakan Obat Alami Radang Tenggorokan terlebih dahulu saat melihat adanya tanda-tanda atau gejala awal radang.

Kumpulan Ramuan Obat Alami Radang Tenggorokan Kronis yang ampuh Dan Bagus

Kumpulan Ramuan Obat Alami Radang Tenggorokan Kronis yang ampuh Dan Bagus
 Obat Alami Radang Tenggorokan Kronis
Radang muncul seringkali sebagai pertanda adanya pilek atau flu. Namun, radang tenggorokan dibagi menjadi dua jenis. Disebut akut apabila radangnya masih baru dan biasanya diserta demam atau batuk. Sedangkan disebut kronis jika sudah berlangsung lama dan biasanya tidak disertai nyeri saat menelan. Hanya saja terasa ada yang mengganjal di tenggorokan. Karena menimbulkan rasa yang tidak nyaman, berikut Obat Alami Radang Tenggorokan mujarab yang bisa anda coba apabila sudah kronis.

13 . Obat Alami Radang Tenggorokan

1. Jahe dan kayu manis (akar manis)
Obat alami ini bisa membantu menyembuhkan radang tenggorokan. Pastikan tidak meminumnya secara berlebihan atau melebihi aturan karena akan memberikan sensasi panas di perut.

Caranya:
Rebus jahe dan kayu manis. Ambil airnya dan tambahkan gula merah atau madu jika ingin menambah rasa manis. Jangan menambahkan gula pasir karena dapat menghilangkan khasiatnya.

2. Garam dan air hangat.
Cara ini bisa membunuh bakteri yang bersarang dan menginfeksi tenggorokan.

Caranya:
Campurkan 1 sdt. garam dan 200 ml air hangat. Airnya harus hangat dan minum selagi hangat. Hindari menggunakan air yang masih panas. Cara ini bisa dilakukan sebanyak 2 hingga 3 kali sehari untuk masa pengobatan.

3. Madu dan air hangat
Madu dan campuran air hangat dapat berfungsi untuk melapisi tenggorokan dan meringankan iritasi yang disebabkan oleh bakteri.

Caranya:
Ambil 1 sdm. madu dan campur dengan air hangat. Tambahkan perasan lemon jika punya.

4. Cuka apel (vinegar)
Vinegar sangat membantu proses penyembuhan radang tenggorokan. Sehingga sangat cocok dipilih sebagai Sari buah Obat Alami Radang Tenggorokan yang bagus untuk diaplikasikan .

Caranya:
Campurkan 200 ml cuka apel dan juga 100 ml madu. Konsumsi dengan campuran 2 sdt. cuka apel dan madu ini dengan 250 ml air mineral hangat. Cara ini bisa dilakukan sebanyak 3 kali sehari terutama saat bangun tidur.

5. Bawang putih
Sudah banyak orang yang tahu bahwa bawang putih sangatlah bermanfaat untuk menyembuhkan luka termasuk radang tenggorokan sebab kandungan antibiotik alami didalamnya.

Caranya:
Kunyah 2 siung bawang putih setiap hari agar tubuh memiliki daya tahan yang lebih baik untuk melawan virus atau bakteri penyebab radang.


6. Jahe
Jahe bisa menjadi obat radang tenggorokan yang tergolong praktis dan ampuh. Sebagai salah satu rempah-rempah yang biasanya digunakan untuk memasak, anda dapat menggunakan jahe untuk mengatasi sakit tenggorokan. Jahe mampu melonggarkan sistem pernafasan, sehingga dapat melegakan tenggorokan juga.

Caranya:
Siapkan jahe yang berukuran besar dan cuci sampai bersih. Potong jahe menjadi kecil-kecil dan rebus. Jika air sudah panas, masukkan jahe dan rebus sampai matang. Minum ramuan ini sebagai Obat Alami Radang Tenggorokan kronis selagi masih hangat. Untuk menambah rasa, anda bisa mencampurkan madu. Anda harus meminum ramuan ini secara rutin dan teratur karena dapat membantu tenggorokan segera membaik.

7. Teh hijau
Saat radang tenggorokan kronis yang anda alami tengah kambuh, mengkonsumsi teh hijau bisa menjadi pilihan anda. Pilih jenis teh chamomile agar dapat mengurangi rasa sakit karena radang tenggorokan. Pastikan jika anda meminum teh hijau chamomile secara rutin dan teratur saat sedang mengalami sakit tenggorokan.

8. Air cengkeh
Menggunakan air cengkeh juga dianjurkan sebagai Obat Alami Radang Tenggorokan manjur dari tumbuhan herbal . selain mudah dibuat, cengkeh memiliki sifat antibakteri dan anti inflamasi yang bekerja secara efektif untuk meringankan peradangan di tenggorokan.

Caranya:
Campurkan serbuk cengkeh sekitar 1 hingga 3 sdt dengan air matang. Campur cengkeh dengan air hangat tersebut sampai benar-benar merata. Jadikan sebagai obat kumur.

9. Akar licorice
Walaupun sakit tenggorokan bukanlah sakit yang serius, namun jika sudah kronis akan mudah kambuh. Gunakan akar licorice yang bisa menenangkan rasa sakit dan meringankan iritasi di enggorokan. Bahkan, penelitian terbaru menunjukkan bahwa akar licorice dapat bekerja dengan maksimal apabila dicampurkan dengan air hangat untuk obat kumur saat sedang sakit radang tenggorokan. Studi lainnya menyatakan bahwa akar licorice dapat mengurangi sakit tenggorokan dan bahkan untuk pasien yang selesai operasi, bahan alami ini dapat mengurangi batuk.

10. Slippery elm licin
Tumbuhan ini memang masih belum diteliti lebih banyak, tetapi sudah sering digunakan sebagai obat radang tenggorokan. Tumbuhan ini mampu meredakan batuk dan bahkan mengurangi efek radang tenggorokan sehingga sangat cocok jika dijadikan sebagai Obat Alami Radang Tenggorokan. Hal tersebut dikarenakan adanya kandungan zat lender dalam slippery elm licin.

Caranya:
Campurkan tumbuhan ini dengan air sehingga akan membentuk gel licin yang bekerja untuk menenangkan penderita batuk atau radang tenggorokan. Air yang digunakan adalah air mendidih dan dituang di atas kulit bubuk. Aduk sampai merata dan minum. Selain sebagai obat pelega untuk radang tenggorokan, tumbuhan ini benar-benar berkhasiat untuk menyembuhkan radang.

11. Kunyit
Kunyit dapat digunakan untuk obat kumur saat anda sedang sakit radang tenggorokan.

Caranya:
Siapkan kunyit yang masih segar dan jadikan sebagai Resep Obat Alami Radang Tenggorokan dengan cara dicampur dengan 1 sdt. garam. Masukkan segelas air hangat dan aduk-aduk terus sampai benar-benar rata. Lalu, gunakan untuk berkumur. Untuk menggunakannya, dianjurkan setiap hari selama radang tenggorokan kambuh terutama saat bangun tidur saat pagi hari.

12. Daun kemangi
Mungkin, anda adalah salah satu orang yang suka mengkonsumsi daun kemangi sebagai lalapan. Namun, tahukah anda bahwa daun kemangi memiliki manfaat yang besar untuk menyembuhkan radang tenggorokan? ya. daun kemangi bisa dipakai untuk obat alami radang tenggorokan dan sariawan anda saat ini .

Caranya:
Ambil daun kemangi yang masih segar secukupnya dan direbus selama beberapa menit. Ambil airnya dan gunakan untuk berkumur. Lakukan cara ini sebanyak 2 kali sehari terutama sebelum mandi.

13. Campuran sambiloto, kunyit, lidah buaya dan air
Empat bahan di atas dicampur guna mendapatkan khasiat untuk menyembuhkan radang tenggorokan.

Caranya:
Siapkan 5 gram sambiloto, 10 gram kunyit, 40 gram lidah buaya yang sudah dikupas kulitnya dan 2 gelas air. Semua bahan harus dicuci terlebih dahulu sampai benar-benar bersih dan direbus dengan 2 gelas air hingga air rebusan menjadi 1 gelas saja. Minum airnya sebanyak 2 kali sehari.
Baca juga :10 Obat Radang Tenggorokan Paling Ampuh di Apotik dan Dari Bahan Alami
Itulah beberapa ramuan Obat Alami Radang Tenggorokan yang bisa anda gunakan terutama jika anda memiliki radang tenggorokan kronis yang sering kambuh. Semua cara tersebut adalah cara alami sehingga tidak akan mengganggu kesehatan anda. Saat radang tenggorokan muncul, jangan sampai anda menyepelekan. Lakukan pola hidup yang sehat dengan makan makanan yang bergizi dan bernutrisi terutama saat tubuh sedang tidak fit dan daya tahan tubuh sedang melemah.

Selamat mencoba ya ! silahkan lihat selalu update kami masih seputar penyakit radang yang pastinya bisa menambah wawasan dan pengetahuan anda dalam prihal sakit tenggorokan dan cara menanganinya .
Lebih baru Lebih lama