Cantengan atau yang dikenal dikalangan medis dengan nama Paronychia merupakan infeksi pada jempol kaki dan tangan meradang yang menimbulkan nanah dengan bau yang tidak sedap. Infeksi ini biasanya disebabkan disaat memotong kuku pada jempol kaki yang terlalu tipis dan terluka sehingga menyebabkan bakteri yang ada di jempol kaki menginfeksi luka tersebut dan timbullah nanah. Kurangnya kesadaran tersebut pengobatan masalah keSEHATan ini membuat sebagian orang memperburuk cantengan tersebut sehingga menyebabkan cantengan yang awalnya hanya masalah kesehatan biasa menjadi parah atau kronis karena tidak segera diobati.

Rasa nyeri yang sangat luar biasa ketika jempol kaki yang terinfeksi tertekan sedikit saja merupakan hal yang akan dirasakan oleh para penderita cantengan, cantengan yang sudah parah dapat mengakibatkan kuku pada jempol kaki seseorang terbuka, hal ini disebabkan karena beberapa jaringan yang ada dijempol kaki rusak akibat peradangan. Tidak hanya di jari-jari atau jempol kaki, cantengan juga bisa menyerang jari dan jempol tangan.

Oprasi Catengan



Kuku cantengan atau kuku bernanah ini tegolong dalam infeksi kulit, biasanya terjadi di dasar kuku jari tangan atau jari kaki. Bisa terjadi biasanya disebabkan oleh gigitan serangga, kebiasaan menggigit kuku, sehingga terjadi infeksi oleh jamur, bakteri, dsb. Tips mengatasi kuku cantengan ini sangat efektif untuk meringankan rasa sakit, bengkak, kemerahan, dan nanah di sekitar kuku dan pastinya akan mengeluarkan aroma tak sedap efek dari infeksi. Untuk menyembuhkan cantengan dengan tuntas diperlukan obat cantengan, mulai dari obat cantengan tradisional, antibiotik, sampai tindakan operasi kecil.

Paronychia atau yang sering kita kenal sebagai cantengan ini adalah suatu kondisi dimana terjadi infeksi bakteri yang terjadi diantara lipatan kulit dengan kuku pada jempol kaki. Dalam bahasa jawa cantengan disebut dengan uenen. Cantengan memiliki ciri seperti jempol yang merasakan nyeri, terjadi pembengkakan, berwarna kemerahan dan jika sudah parah luka akan menjadi bernanah. Sebelum membahas Cara Menyembuhkan Cantengan Yang Sudah Lama Dengan Cepat Tanpa Operasi, yuuuk kita bahas sedikit akan beberapa penyebab cantengan.

. Penyebab terjadinya cantengan bisa disebabkan oleh:


  1. Kurangnya kesadaran merawat kuku.
  2. Jari kaki terluka saat berbenturan dan kurang mendapatkan perawatan.
  3. Sepatu atau alas kaki yang sempit hingga melukai dan lalu terkena infeksi.
  4. Kesalahan memotong kuku, sehingga melukai kulit dalam lalu terjadi infeksi bakteri yang menjadi sebab cantengan.
  5. Mengorek kuku kaki saat sedang kotor. Hal ini bisa menjadi salah satu sebab karena bila mengorek terlalu dalam hingga akhirnya melukai kulit dan kotoran akhirnya masuk dapat menimbulkan infeksi yang berakhir dengan terjadinya cantengan.

Jika luka pada jari kaki sudah terinfeksi bakteri hingga bernanah, maka cantengan bisa dikatakan cukup parah dan perlu adanya perawatan khusus yang steril sehingga tidak mengakibatkan luka yang semakin parah. Berikut ini adalah Cara Menyembuhkan Cantengan Tanpa Oprasi;
  1. Mengurangi Peradangan.
  2. Cabut Benda Asing Yang Menancap.
  3. Mengurangi peradangan umumnya bisa dilakukan dengan mengoleskan krim yang mengandung antibiotik dan antiradang sehingga meminimalisir infeksi dan mengurangi pembekakan.
  4. Mencabut benda asing yang menancap seperti potongan kuku yang tertinggal ataupun benda asing lainnya seperti potongan kayu kecil dapat sedikit meredakan nyeri dan mengurangi terjadinya infeksi kembali. Jangan lupa untuk selalu menjaga tangan anda steril saat mencabut sehingga tidak memperberat infeksi dan apabila dalamnya benda asing cukup sulit untuk dijangkau, makan harus oleh dilakukan oleh pihak ahli seperti dokter.
  5. Merendam Kaki Atau Tangan Kedalam Air Hangat Bersih.
  6. Merendam kaki atau tangan kedalam air hangat yang bersih bisa membersihkan sedikit luka dari benda asing seperti debu yang menempel, meredakan sedikit rasa sakit, dan mengurangi pembekakan. Perendaman dapat dilakukan 3 kali sehari dan akan lebih baik jika diolesi krim atau salep setelah perendaman.
  7. Mengeluarkan Nanah Dari Luka.
  8. Jika luka memiliki nanah, akan lebih baik bila nanah dikeluarkan menggunakan jarum steril. Namun bila luka cukup parah dan anda cukup ngeri untuk melakukannya dan untuk menghindari hal yang tidak diharapkan, lakukanlah hal ini oleh tenaga ahli (dokter).

Selain langkah langkah tersebut, ada juga beberapa Cara Menyembuhkan Cantengan Yang Sudah Lama Dengan Cepat Tanpa Operasi, seperti:

1. Jahe dan Minyak Kelapa
  • Cuci bersih jahe dan kupas kulitnya
  • Siapkan jahe juga minyak kelapa secukupnya
  • Panggang campurannya selama beberapa menit hingga berbau wangi
  • Parut jahe dan campur dengan minyak kelapa
  • Tempelkan ramuan pada luka lalu balut dan rekatkan

2. Daun Kuku Pacar, Gula Merah dan Jeruk Nipis
  • Siapkan ketiga bahan tersebut
  • Tumbuk gula merahnya
  • Campur semua bahan yang telah diproses
  • Cuci hingga bersih daun kuku pacar dan jeruk nipis
  • Peras jeruk nipis dan ambil air hasil perasannya
  • Tempelkan bahan bahannya pada luka

3. Tumbukan Daun Dewa
  • Beberapa daun dewa
  • Ditumbuk hingga halus
  • Tempelkan pada luka lalu tutup dengan perban
  • Ganti perban dan tumbukkan 2 kali sehari
Cara  Menyembuhkan Cantengan lainnya adalah dengan;
  1. Perendaman dengan Air hangat; Perendaman dengan Air hangat ini tergolong cara menyembuhkan cantengan secara alami dan mudah dilakukan. Cara ini merupakan langkah awal mengatasi cantengan ketika cantengan tersebut baru mulai dengan tanda-tanda terasa sakit daerah sekitar kuku, teraba hangat, kemerahan dan bengkak, serta teraba keras. Lakukan perendaman kuku yang terkena cantengan dengan air hangat bercampur garam dua atau tiga kali sehari selama 15 menit. Perendaman mengurangi pembengkakan dan rasa sakit sehingga membantu penyembuhan. Kompres hangat pada kuku jari tangan atau jari kaki juga dapat mengurangi rasa sakit dan bengkak.
  2. http://www.seh4t.com/2017/05/cara-menyembuhkan-canteng.html
  3. Krim Antibiotik; Krim antibiotik yang digunakan sebagai Cara Menyembuhkan cantengan bersifat topikal alias penggunaannya cukup dioles di luar tubuh (tidak diminum), contohnya krim Gentamisin dan Klindamisin, yang dioleskan pada daerah yang terinfeksi dapat menyembuhkan cantengan ringan. Terkadang Cantengan yang lebih berat memerlukan obat antibiotik oral (yang diminum) jika perendaman dengan air hangat dan antibiotik topikal saja tidak cukup untuk mengobati infeksi pada cantengan yang bernanah.
  4. Insisi dan drainase; Cara menyembuhkan cantengan yang satu ini dilakukan untuk kuku cantengan yang sudah bernanah, dimana cairan nanah tertahan di bawah kulit atau di bawah kuku yang terasa sakit berdenyut, ngenyut atau nyut-nyutan, bengkak dan teraba lunak (fluktuasi + ). Karena apabila cantengan kondisinya sudah begini tidak akan memepan lagi jika hanya menggunakan obat-obatan cantengan seperti tersebut diatas. Untuk menghindari rasa sakit, Bila diperlukan dilakukan pembiusan lokal dengan teknik blok anastesi terlebih dahulu. Kemudian, buatlah sayatan kecil “insisi” pada permukaan kulit yang bernanah, tentunya menggunakan alat-alat yang steril kemudian cairan nanah dikeluarkan dan dibiarkan mengalir “drainase” (jangan langsung ditutup luka sayatannya sampai beberapa hari). Sebaiknya cara ini dilakukan oleh profesional, dokter misalnya. Karena apabila tidak ditangani dengan benar malah membuat infeksi makin menyebar.
Baca Juga;
Obat Cantengan Di Apotik Jempol Di Jari Tangan Dan Kaki
Cara Mengobati Cantengan Bernanah Di Kaki Tanpa Operasi



    Sekian artikel tentang Cara Menyembuhkan Cantengan Yang Sudah Lama Dengan Cepat Tanpa Operasi kami akhiri semoga dapat bermanfaat dan kami mengharapkan anda agar dapat memaklumi akan kekyrangan dan kesalahan yang terdapat didalamnya. Salam sehat dari kami www.seh4t.com terima kasih.
    أحدث أقدم