ASUPAN MAKANAN DAN MINUMAN PENAMBAH DARAH


Ibu hamil sangatlah rentan dengan berbagai penyakit dikarenakan ibu hamil mengalami penurunan kestabilan pada tubuh tak terkecuali dengan terkena ANEMIA. Dengan kepedulian dan perhatian ibu hamil dan juga sang suami para ibu hamil janganlah terlalu khawatir dengan anemia tapi jangan juga menganggap sepele dengan penyakit yang satu ini apa lagi bagi ibu hamil. Setelah mengetahui anda terkena anemia dengan melihat ciri-ciri fisik yang telah dipaparkan pada artikel sebelumnya tak ada salahnya bila anda mencoba Obat Anemia Kurang Darah Alami Dan Tradisional Dan Aman Juga Untuk Ibu Hamil dan semoga dapat bermanfaat.
Resep herbal alami tradisional untuk pengobatan anemia ( kurang darah ) khusus pada wanita hamil dan remaja. Gejala penyakit anemia jika menghinggapi pada ibu hamil tentunya akan berbahaya bagi keSEHATan sang janin dalam kandungan dan bila menyerang pada remaja akan membuat aktifitas rutinnya menjadi terganggu dan kurang optimal, karena itu masalah ini harus segera di atasi dengan cara penyembuhan anemia yang mudah cepat dan aman. Anemia pada masa kehamilan sangatlah sering terjadi, dikarenakan kondisi jumlah hemoglobin di dalam sel darah drop hingga jauh di bawah ambang batas wajar hal ini juga di kenal dengan istilah ” darah rendah” atau “kurang darah“.

Efek berantai dari kurang darah adalah melemahnya fungsi darah dalam mendistribusikan oksigen sehat ke seluruh jaringan penting tubuh, hal ini tentunya akan membuat tinggkat kesehatan turun drastis. Ada beberapa OBAT ANEMIA  menyembuhkan dan cara mengatasi anemia berat baik untuk ibu hamil maupun remaja yang akan kami sampaikan dalam artikel singkat ini, semoga dengan tips ringan ini akan membantu anda segera terbebas dari masalah anemia berat, khusus pada masa kehamilan dan anda pun bisa beraktifitas sehari-hari dengan nyaman.




Tips cara alami mengatasi dan menyembuhkan anemia pada ibu hamil dan remaja.

Banyak sekali kasus ANEMIA yang terjadi pada ibu hamil, hal ini terjadi disebabkan kelemahan fisik dan stamina, oleh karena itu,kenalilah dahulu gejala atau tanda tanda fisik dari remaja/ibu hamil yang mengalami anemia berikut ini:
  1. Muka terlihat lebih pucat dari biasanya dan kering serta mata sayu.
  2. Fisik terasa cepat lelah dan capek dengan jangka waktu yang lama.
  3. Detak jantung berdetak lebih cepat di atas interval normal walau hanya beraktifitas ringan.
  4. Mudah ngos~ngosan walau tidak sedang beraktifitas yang berat atau sedang berolahraga.
  5. Malas makan ( nafsu makan rendah ).
  6. Kepala sering pusing dan pening yang berkelanjutan.
  7. Mudah mengantuk.
  8. Mudah terhuyung seperti akan jatuh, mata berkuang kunang khusus ketika bangun dari duduk lama atau bahkan bangun tidur.
Lihat juga;Cara Mengobati Gatal Alergi Pada Kulit Tangan Dan Kaki
 Ramuan Obat Alergi Dingin Tradisional Sudah Terbukti Ampuh

Penyebab gangguan anemia pada wanita hamil.


Sebelum menuju ke inti pembahasan tips menyembuhann gejala anemia atau kurang darah pada kehamilan dan remaja, anda harus tahu apa saja pemicu dan penyebab dari anemia atau darah pada ibu hamil seperti berikut ini:
  1. dikarenakan berubahnya kebiasaan makan ibu hamil yang di picu perubahan hormon yang membuat banyak efek seperti muntah dan mood yang turun, mual
  2. Menurunnya kandungan zat besi dalam darah yang di picu oleh proses haid dan kelahiran sebelumnya.
  3. Kurang seimbagnya antara asupan zat besi dengan kebutuhan normal ibu hamil karena harus berbagi dengan sang janin di dalam rahim.
  4. Kekurangan makanan dan sayuran yang minim kandungan zat besinya.

Tips pengobatan dan penyembuhan untuk mengatasi anemia / kurang darah pada ibu hamil dan remaja.

Janganlah terlalu bergantung dengan obat dokter yang justru kurang baik bagi kesehatan ibu hamil bahkan bila mengkonsumsi obat kimia akan berefek pada keracunan ginjal, imbangilah dengan banyak konsumsi bahan-bahan herbal makanan penambah darah, beberapa contoh makanan dan nutrisi herbal tradisional alami seperti berikut ini yang memiliki manfaat menambah darah dan menyembuhkan anemia:

1. Makan buah pisang.
Buah pisang sangatlah baik sebagai makanan pendamping ibu hamil karena tinggi kandungan kalsium dan asam folat, sangat di anjurkan di konsumsi secara rutin setiap hari, khususnya bagi ibu hamil yang mengalami anemia berat atau kurang darah.

2. Menu makanan berbahan dasar daging merah.
Daging berwarna merah segar seperti daging sapi cukup banyak akan kandungan zat besinya, jadikan daging ini sebagai manu rutin dalam olahan masakan sehari-hari, walau sedikit tapi kontinyu akan lebih baik untuk menghindarkan resiko anemia berat.

3. Memperbanyak makan buah dan sayuran organik.
Selain buah berserat tinggi dengan kandungan vitamin seperti jeruk, sayuran berwarna merah seperti bayam juga wajib menjadi menu makanan sehat sehari hari bagi ibu agar terbebas dari anemia

4. Keajaiban khasiat buah kurma.
Jus buah kurma merupakan makanan yang sangat bagus dan rekomendep di konsumsi oleh wanita dari hamil muda, tua, paska melahirkan dan selama menyusui, glukosa organik pada jus buah kurma adalah pendongkrak energi terbaik untuk ibu hamil ( maka tak heran khususnya umat islam di anjurkan makan kurma saat berbuka ). Kurma mampu menyedikan energi spontan yang luar biasa khusus ibu hamil dengan segudang manfaat lainnya. Secara khusus berikut adalah beberapa kegunaan buah kurma terspesial untuk kesehatan kehamilan:
  • Menjadi dopping herbal yang berguna untuk meningkatkan stamina ibu hamil.
  • Kandungan Glukosa pada kurma mampu di olah tubuh menjadi energi hanya dalam waktu 60 menit, sehingga sangat baik di makan rutin bumil.
  • Mampu menghentikan pendarahan hebat ( bagus di minum rutin sebelum melahirkan )
  • Meningkatkan produksi asi.
  • Kurma juga sangat cepat meningkatkan jumlah trombosit sehingga bagus di minum penderita demam berdarah.

Itulah sedikit dari banyaknya obat anemia tradional yang mudah dan juga aman bagi ibu hamil. Dan tidak hanya itu, ada juga produk herbal yang telah diolah dengan sangat baik dan yang pormulanya diambil dari sari buah korma agar anda bisa lebuh praktis dalam mengkonsumsinya.

SARI BUAH KURMA


JAGALAH DAN SAYANGI TUBUH KITA.
Terima Kasih atas kunjungannya, semoga bermanfaat.
SALAM KAMI; www.seh4t.com


أحدث أقدم